JUAL SOFA ROTAN
Jual furniture sofa rotan
Indonesia memasok 70% kebutuhan rotan di seluruh dunia. Sisa pasar diisi dari
Malaysia, Filipina, Sri Lanka, dan Bangladesh. Sebagian besar rotan berasal
dari hutan di Sumatra, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Nusa Tenggara. Karena
itu rotan banyak dimanfaatkan menjadi bahan baku mebel, seperti sofa rotan ,
meja tamu rotan, serta rak buku rotan. Rotan memiliki beberapa keunggulan
daripada kayu, seperti ringan, kuat, elastis, mudah dibentuk, serta murah.
Furniture rotan akan kelihatan klasik sehingga
penggunaannya tidak hilang walaupun banyak bahan baku lain yang kini digunakan.
Harga perabot atau furnitur rumah tangga yang terbuat dari rotan tidak semahal
dengan perabot yang dibuat dengan bahan dasar kayu tetapi memiliki kekuatan
yang hampir sama. Kursi atau meja yang terbuat dari rotan lebih ringan dan
sederhana sehingga cocok ditempatkan dalam ruangan yang kecil dan mudah untuk
dipindahkan. Namun agar mebel atau perabot dari rotan lebih tahan lama, ada hal
yang perlu Anda perhatikan dalam merawatnya. Hal yang dapat Anda lakukan antara
lain:
0 Comments